Dewan Sertifikasi IAPI berupaya untuk memberikan kemudahan bagi peserta dalam persiapan menghadapi Ujian Profesi Akuntan Publik dengan menyediakan berbagai Modul sebagai salah satu sumber referensi belajar. Dengan adanya berbagai Modul ini, diharapkan peserta lebih siap dalam menghadapi ujian.


Modul Ujian Profesi Akuntan Publik Tingkat Dasar; Mata Ujian Akuntansi Biaya/Manajemen, Manajemen Keuangan dan Sistem Informasi (UPAP Dasar – AMSI)

Modul Ujian Profesi Akuntan Publik Tingkat Dasar; Mata Ujian Pengantar Ekonomi Makro dan Mikro (UPAP Dasar – PEMM)

Modul Ujian Profesi Akuntan Publik Tingkat Dasar; Mata Ujian Audit dan Asurans (UPAP DASAR – AAS)

Modul Ujian Profesi Akuntan Publik Tingkat Dasar; Mata Ujian Akuntansi dan Pelaporan Keuangan (UPAP DASAR – APK)

Modul Ujian Profesi Akuntan Publik Tingkat Dasar; Pengantar Manajemen, Perpajakan dan Hukum Bisnis (UPAP DASAR – MPHB)
Tingkat Dasar:
  1. Pengantar Auditing dan Asurans (download)
  2. Akuntansi dan Pelaporan Keuangan (download)
  3. Pengantar Ekonomi Makro dan Mikro (download)
  4. Pengantar Manajemen, Perpajakan dan Hukum Bisnis (download)
  5. Akuntansi Biaya, Manajemen Keuangan dan Sistem Informasi (download)
Tingkat Profesional
  1. Auditing, Asurans dan Etika Profesi 1-2 (download)
  2. Auditing, Asurans dan Etika Profesi 2 (download)
  3. Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Lanjutan (download)
  4. Akuntansi Manajemen, Manajemen Keuangan dan Teknologi Informasi (download)
  5. Strategi Bisnis dan Perpajakan Lanjutan (download)
  6. Manajemen Risiko, Tata Kelola dan Pengendalian Internal (download)